Jumat, 21 Juni 2013

MDI Form pada Visual Basic



A.     Tampilan Program
B.      Logika Program
Pada praktikum kali ini kita akan membuat menu dengan menggunakan MDI Form dengan Menu Editor yang ada pada Visual Basic. MDI Form adalah singkatan dari Multiple Document Interface  yaiutu mmerupakan sebuah aplikasi pada windows dimana dalam sekali eksekusi kita dapat menampilkan langsung beberapa tampilan dan kalau Menu Editor adalah Menu yang digunakan untuk membuat menu aplikasi, pada menu editor terdapat beberapa kotak isian maupun kotak pilihan yang sebenarnya merupakan property dari objek menu yang akan menampilkan tampilan dari menu tab. Cara ingin membuat menu dengan menggunnakan Menu Editor di VB maka perintahnya seperti gambar di bawah ini :
Disini pertama kita buka Menu Editornya yang di bulatkan dengan tanda merah, lalu disini kita buat Menu dan Exit, dan kita ingin membuat kalkulator,percabangan,perulangan di dalam menu yang telah kita buat,lalu kita buat menu kalkulator seperti gambar diatas ini, agar supaya ada titik-titiknya kita menggunakan tanda panah ke kanan yang ada di samping kiri next.setelah diisikan semuanya lalu kelik OK, maka program akan seperti ini bila di RUN :

C.      1.) Listing Program menggunakan kalkulator

Private Sub Command1_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) + Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) - Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command3_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) * Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command4_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) / Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command5_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) ^ 2
End Sub

Private Sub Command6_Click()
Text1.SetFocus
Text1.Text = " "
Text2.Text = " "
Text3.Text = " "
End Sub

Private Sub Command7_Click()
End
End Sub

2.) Tampilan Program kalkulator saat di Run :

D.      1.) Listing Program menggunakan program percabangan

Private Sub Command1_Click()
Select Case Val(Text1.Text)
Case Is > 85
Text2.Text = "A"
Text3.Text = "LULUS"
Case Is > 65
Text2.Text = "B"
Text3.Text = "LULUS"
Case Is > 45
Text2.Text = "c"
Text3.Text = "LULUS"
Case Is > 0
Text2.Text = "D"
Text3.Text = "TIDAK LULUS"
End Select
End Sub

Private Sub Command2_Click()
End
End Sub





2.) Tampilan Program percabangan saat di Run :

E.      1.) Listing Program menggunaka progam perulangan

Private Sub Command1_Click()
x = Val(Text1.Text)
For i = 1 To x
For j = 1 To i
Print j;
Next j
Print
Next i
End Sub

Private Sub Command2_Click()
End
End Sub

2.) Tampilan program saat di Run :
F.       1.) Output program menu editor (Kalkulator)
Jika kita mengklik kalkulator yang ada pada menu maka sebelumnya di listing menu kalkulator kita  ketik (From2.Show) agar saat di run program tersebut muncul dan programnya seperti ini :




                2.) Output Program menu editor  (Percabangan)
Lalu jika kita mengklik pecabangan yang ada pada menu maka sebelumnya di listing menu percabangan kita  ketik (From3.Show) agar saat di run program tersebut muncul dan programnya seperti ini :



                3.)  Output program menu editor (Perulangan)
Dan yang terakhir jika kita mengklik perulangan yang ada pada menu maka sebelumnya di listing menu perulangan kita  ketik (Fro4.Show) agar saat di run program tersebut muncul dan programnya seperti ini :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar